FAHMI Tinggalkan Bitung dan Siap Memimpin Merak

0
230

TOTABUANEWS, BITUNG – Setelah sekian tahun menjabat dan menjalankan tugas sebagai general manager (GM)ASDP Indonesia ferry(persero) cabang bitung.akhirnya tiba saatnya untuk masa pergantian kepemimpinan dari pimpinan lama bapak Fahmi Alweni kepada Bapak Tommy Kaunang. Acara serah terima dilaksanakan dihotel Nalendra bitung jumat (28/7/17).

Dihadiri para undangan antara lain Perwakilan Kadis perhubungan,perwakilan kapolres bitung,Komandan Batalion Marinir,KSOP bitung,GM PT Pelindo IV cabang bitung,KPA satker Pengembangan Keperintisan LL ASDP,Kp3 Pelabuhan Bitung,Kepala BPTD sulut,kepala BKI bitung,PT IKI bitung,PD bangun bitung,PD sitaro,BRI cabang bitung (kacab),Jasa Raharja,Nahkoda dan KKM KMP bawal,KMP Tarusi,KMP Porodisa,KMP dalente woba,KMP Gorango,para fendor dan expedisi serta tokoh masyarakat pateten.

Pada sambutannya Pak Fahmi pertama-tama sangat kaget mendapatkan SK yaitu pindah tugas di Merak,dan akan segera di ganti oleh GM yang baru. Sungguh merupakan tantang baru dan cukup besar karna kita tau bersama cabang pelabuhan yang paling besar dan tersibuk di indonesia.berat rasanya meninggalkan kota bitung ini namun karna tugas saya harus melaksanakan.saya yakin dengan dengan kepemimpinan GM yang baru ASDP bitung akan lebih maju.terang Alweni (dvd)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.