Sekda Bolsel Tegaskan Satuan Kerja Teknis Wajib Hadiri Musrenbang

oleh -41 Dilihat
Marzanius-Arvan-Ohy
TOTABUANEWS,BOLSEL– Sekretaris Daerah Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan Marzanzius Arvan Ohy S STP tegaskan satuan kerja teknis wajib hadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang).
Hal ini disampaikannya saat memimpin apel pagi dihalaman kantor BKPSDM Panango, Selasa (06/02/2018) pagi ini.
“Mulai pekan ini Musrenbang digelar, dimana sesuai jadwal, Senin (05/02/2018) kemarin Musrenbang tingkat kecamatan telah dilaksanakan di Dumagin Kecamatan Pinolosian Timur, dan untuk Selasa hari ini dilaksanakan di Adow Kecamatan Pinolosian Tengah, untuk itu kepada seluruh satuan kerja teknis di masing-masing OPD agar wajib hadir pada kegiatan tersebut,” tutur Arvan.
Peliput: Aspriadi Paputungan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

No More Posts Available.

No more pages to load.