Seluruh Personil Panwas Dikerahkan Awasi Pilkada Bolmut

0
56
TOTABUAN.NEWS, BOLMUT- Panitia pengawas pemilihan umum (Panwaslu) kabupaten Bolaang Mongondow Utara (Bolmut) terus kerahkan seluruh pasukan untuk mengawasi pemilihan umum kepala daerah serentak tahun 2018. Hal inipun di dibuktikan dengan dari awalnya penyelegara pilkada baik tahapan sampai dengan sekarang ini panwas terus turun lapagan untuk memantau langsung kegiatan-kegiatan yang berkaitan dengan Pilkada.
Ketua panwaslu kabupaten Bolmut Eddy Posangi rabu 28/3/2018 mengatakan seluruh kegiatan yang menyangkut penyelegara maupun kampanye panwas terus mamantau. “Saya dan personil panwas lainya baik panwas kecamatan, panwas lapangan terus mamantau keadaan yang berkaitan dengan pilkada serentak tahun ini, bahkan sampai saat ini kami terus berkomitmen untuk mengsukseskan pilkada tahun ini bebas dari mony pilotik (politik uang) dan ujaran kebencian,”tegas Eddy.
Ia menghimbau kepada seluruh personil baik panwascam dan panwas lapangan tak henti-hentinya memberikan informasi kepada panwaslu kabupaten ketika menemukan kejangalan seperti mony politik, ujaran kebencian terutama provakasi isyu syarah yang sengaja dimainkan. “terus pantauw keadaan, jika terdapat kesalahan dilapangan maka segera laporkan kepada kami dikabupaten dan jika terbukti maka tak segan kami akan perkarakan sesuai dengan peraturan yang berlaku,” imbau Eddy.
Peliput : Fadlan Ibunu

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.