Belum Selesai Masa Kontrak, Jalan Penghubung Boltim – Bolsel Mulai Rusak

0
60
ILUSTRASI

TOTABUAN.NEWS, BOLTIM –  Fadli Tololiu (35) warga Desa Molobog kecamatan Nuangan keluhkan pekerjaan jalan oleh pihak PT. Pasifik Solusi. Pasalnya, jalan penghubung antara dua kabupaten yakni Kabupaten Bolmong Timur (Boltim) dan Kabupaten Bolmong Selatan (Bolsel). “Mirisnya, pekerjaan Preserfasi tersebut dilaksanakan tahun 2017, tapi kondisi mulai rusak parah. Sedangkan kontrak pekerjaan ini sampai agustus 2018,”ungkap Tololui.

Dikataknya, jalan penghubung dua kabupaten hapir sepekan ini masyarakat yang melintas selalu mengalami kecelakaan.”hapir sepekan masyarakat ada yang melintas mengalami kecelakaan,”katanya.

Lanjut, fadli dengan total anggaran yang sangat besar yakni Rp 21.563.923.157 terkesan asal jadi. Kami sebagai masyarakat yang sering melintas jalur ini berharap BPJN provinsi bisa memangil perusahaan tersebut untuk dibina,”tukasnya.

Sementara berita ini dipublis humas BPJN Stenly Rondonuwu saat dikonfiemasi melalui via telfon tidak bisa dihubungi.

 

PELIPUT : AA

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.