TNews, JAKARTA – Sebanyak 39 pasangan calon (paslon) tingkat Wali Kota telah mendaftarkan gugatan Pilkada 2024 atau perkara perselisihan hasil pemilihan kepala daerah (PHPKADA) ke Mahkamah Konstitusi (MK).
Info yang di Terima Selasa (10/12/2024) hingga pukul: 13.00 Wib, ke 39 paslon Wali Kota-Wakil Wali Kota yang telah mendaftarkan permohonan perkara Pilkada Serentak Tahun 2024 yang mendaftar secara online maupun ofline yaitu:
- PHP Umum Walikota KOTA PROBOLINGGO Tahun 2024
2. PHP Umum Walikota KOTA PALU Tahun 2024
3. PHP Umum Walikota KOTA TARAKAN Tahun 2024
4. PHP Umum Walikota KOTA BINJAI Tahun 2024
5. PHP Umum Walikota KOTA PALOPO Tahun 2024
6. PHP Umum Walikota KOTA BATAM Tahun 2024
7. PHP Umum Walikota KOTA KENDARI Tahun 2024
8. PHP Umum Walikota KOTA SEMARANG Tahun 2024
9. PHP Umum Walikota KOTA BLITAR Tahun 2024
10. PHP Umum Walikota KOTA PAYAKUMBUH Tahun 2024
11. PHP Umum Walikota KOTA SOLOK Tahun 2024
12. PHP Umum Walikota KOTA SUNGAI PENUH Tahun 2024
13. PHP Umum Walikota KOTA PAGAR ALAM Tahun 2024
14. PHP Umum Walikota KOTA DUMAI Tahun 2024
15. PHP Umum Walikota KOTA PALANGKARAYA Tahun 2024
16. PHP Umum Walikota KOTA KENDARI Tahun 2024
17. PHP Umum Walikota KOTA PEKANBARU Tahun 2024
18. PHP Umum Walikota KOTA BENGKULU Tahun 2024
19. PHP Umum Walikota KOTA PALEMBANG Tahun 2024
20. PHP Umum Walikota KOTA DEPOK Tahun 2024
21. PHP Umum Walikota KOTA TIDORE KEPULAUAN Tahun 2024
22. PHP Umum Walikota KOTA LANGSA Tahun 2024
23. PHP Umum Walikota KOTA TOMOHON Tahun 2024
24. PHP Umum Walikota KOTA BAU BAU Tahun 2024
25. PHP Umum Walikota KOTA MANADO Tahun 2024
26. PHP Umum Walikota KOTA GORONTALO Tahun 2024
27. PHP Umum Walikota KOTA BIMA Tahun 2024
28. PHP Umum Walikota KOTA TERNATE Tahun 2024
29. PHP Umum Walikota KOTA SABANG Tahun 2024
30. PHP Umum Walikota KOTA SAWAHLUNTO Tahun 2024
31. PHP Umum Walikota KOTA BANJARBARU Tahun 2024
32. PHP Umum Walikota KOTA LHOKSEUMAWE Tahun 2024
33. PHP Umum Walikota KOTA PADANG PANJANG Tahun 2024
34. PHP Umum Walikota KOTA PAREPARE Tahun 2024
35. PHP Umum Walikota KOTA LANGSA Tahun 2024
36. PHP Umum Walikota KOTA PAGAR ALAM Tahun 2024
37. PHP Umum Walikota KOTA BANJARBARU Tahun 2024
38. PHP Umum Walikota KOTA BANJARBARU Tahun 2024
39. PHP Walikota KOTA BANJARBARU Tahun 2024.
MK telah menerima 206 permohonan sengketa Pilkada 2024 tingkat kabupaten/kota hingga provinsi yang didaftarkan per Selasa (10/12/2024) siang.
Dari total itu, 166 permohonan di antaranya merupakan sengketa pemilihan bupati, 39 permohonan sengketa pemilihan wali kota, dan satu permohonan sengketa pemilihan gubernur.
Satu permohonan pemilihan gubernur yang didaftarkan tersebut ialah terkait hasil Pilkada Provinsi Papua Selatan.
Permohonan yang resmi terdaftar pada Senin (9/12/2024) malam, sekaligus menjadi sengketa pilkada provinsi pertama yang didaftarkan ke MK pada tahun ini.
Sementara itu, hasil pilkada tingkat kota yang paling banyak digugat adalah Pilkada Kota Banjarbaru. Hingga Selasa siang, tercatat sebanyak empat permohonan yang berkaitan dengan sengketa pemilihan wali kota Banjarbaru telah didaftarkan ke Mahkamah.
Di sisi lain, hasil pilkada tingkat kabupaten yang paling banyak digugat adalah Pilkada Kabupaten Dogiyai, Pilkada Kabupaten Raja Ampat, dan Pilkada Kabupaten Halmahera Utara. MK telah menerima masing-masing tiga gugatan terkait hasil pilkada.
(Nanda Putra)