TOTABUANEWS, BOLMUT – Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow Utara melalui Kepala bagian organisasi Supriadi Goma S.PdI mengatakan bahwa LKIT Bolmut siap untuk rampung.