ASN Pemkot Diberi Peluang

0
26
Pemkot Seriusi Aksi Demo Anak SDN Gogagoman
Sahaya Mokoginta

TOTABUANEWS, KOTAMOBAGU – Aparatur Sipil Negara (ASN) dilingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu, diberikan peluang guna memilih pekerjaan yang disukai masing-masing ASN tersebut. Peluang ini, dilakukan melalui Job Fit yang digelar oleh Badan Kepegawaian Pelatihan dan Pendidikan (BKPP) Pemkot Kotamobagu.

Menurut Kepala BKPP Pemkot Kotamobagu, Sahaya Mokoginta, Job Fit merupakan kegiatan untuk melatih serta dapat mengetahui kemampuan (Pekerjaan) masing-masing. “Job fit dilakukan untuk lebih mengoptimalkan pelaynan. Intinya, kinerja, dispilin dan loyaloitas akan dievaluasi semua,” kata Sahaya.

Ia mengatakan, sebelumnya kegiatan ini sudah dilakukan. Untuk har ini Sealsa 08 Agustus 2018 (Kemarin, red), dikhususkan bagi pejabat eselon III dan eselon IV. “Yang ikut dalam job fit, masing-masing Kepala Bidang (Kabid) dan Sekretaris Dinas/Badan. Jumlahnya, untuk eselon III B 126 dan eselon IV A 297,” terangnya.

Ia menambahkan, setelah mengikuti kegiatan ini, para peserta lebih meningkatkan kinerjanya. “Jika sudah ikut, maka akan diketahui kemampuan masing-masing ASN,” katanya.

Tim Totabuanews

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.