Komisi I Bakal Hearing Lurah dan Sangadi se Kotamobagu, Terkait Anak Asuh

oleh -44 Dilihat
Agus Suprijanta

TOTABUAN.NEWS, KOTAMOBAGU – Wakil ketua Komisi I DPRD Kota Kotamobagu Hi Agus Suprijanta SE, menegaskan akan memanggil seluruh Lurah dan sangadi se Kota Kotamobagu.

Hearing yang bakal dilakukan dalam waktu dekat ini, terkait persoalan anak asuh yang belakangan telah berpolemik di tenga-tenga masyarakat. “Insha Allah agenda hearing Kamis pekan depan. Nanti yang kami tanyakan terkait penyaluran dana anak asuh apakah dilukukan secara transparan atau tidak,” ujar Agus.

Lanjut Agus, Lurah dan sangadi akan dipanggil karena kewenangan anak asuh melekat kepada lurah dan sangadi. “Kami menduga dalam penyalurah dana anak asuh tidak transparan, jangan sampai dana miliaran rupiah itu bisa mermasalah,” tutup Agus.

 

Konni Balamba

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

No More Posts Available.

No more pages to load.