PT Conch Akan Bangun Pelabuhan dan Hotel di Lolak

0
775

TOTABUANEWS, BOLMONG – Sudah sekitar Rp2 miliar dana yang sudah masuk ke daerah Bolmong sebagai Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari PT Conch Bolmong.

Selain itu, PT Conch juga akan membangun Mess, Hotel dan Pelabuhan di wilayah Lolak. Manfaat lainya yang dapat diperoleh rakyat Bolmong yakni listrik sebesar 75 Megawatt. Dari 75 megawatt ini, PT Conch hanya akan memakai sekitar 30 Megawatt untuk kegiatan perusahaan. Sisanya sebesar 45 Megawatt, akan diserahkan bagi kepentingan masyarakat Bolaang Mongondow Raya.

Bolaang Mongondow akan menjadi daerah jalur perdagangan Cina. Apa sebab, letak Bolmong tepat berada digerbang Asia Pasifik. Target produksi semen perhari yang direncanakan yakni 10 ribu ton perhari.

Konni Balamba

 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.